Main Article Content

Abstract

Pembangunan Mandau Town Square Mall dan Hotel ini bertujuan untuk dapat memenuhi kebutuhan masyarakat Duri akan barang dan jasa, dan meningkatkan pendapatan daerah dari sektor non migas. Dari hasil analisis yang dilakukan, terdapat perbedaan dimensi tulangan hitungan dan perencana. Berdasarkan hasil perhitungan tulangan D 10 – 100 untuk bentangan interior dan tulangan D 10 – 100 untuk tengah bentang,  yang merupakan pelat satu arah sedangkan perencana di proyek menggunakan tulangan D 10 – 150 dan termasuk pelat dua arah.

Keywords

Perencanaan Ulang plat lantai dua

Article Details

How to Cite
Gusmareta, Y., & Inra, A. (2017). PERENCANAAN ULANG PELAT LANTAI II UNTUK PEMBANGUNAN MANDAU TOWN SQUARE MALL DAN HOTEL DURI. INVOTEK: Jurnal Inovasi Vokasional Dan Teknologi, 17(1), 97-102. https://doi.org/https://doi.org/10.24036/invotek.v17i1.30

References

  1. [1] Departemen Pekerjaan Umum. 2002. Tata Cara Perhitungan Struktur Beton untuk Bangunan Gedung (SNI 03- 2847-2002). Bandung. Departemen Pekerjaan Umum.
  2. [2] Departemen Pekerjaan Umum. 1983. Peraturan Pembebanan Indonesia untuk Gedung. Bandung : Dirjen Cipta Karya, Direktorat Penyelidikan Masalah Bangunan.
  3. [3] Dipohusodo, Istimawan.1984. Struktur Beton Bertulang. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama.
  4. [4] Program D-3 Teknik Sipil, Ft-UNP. 2008. Buku Panduan Pelaksanan Mata Kuliah Proyek Akhir. Padang.
  5. [5] Silalahi, Juniman. 2008. Struktur Beton Bertulang 2 Berdasarkan Standar SNI-03-2847-2002. Padang.
  6. [6] Wahyudi, L. dan A Rahim, Syahril 1997. Struktur Beton Bertulang. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama